E. Capaian Pembelajaran (CP) Al-Qur’an Hadis Tsanawiyah
4. Fase D (Kelas VII, VIII, IX Madrasah Tsanawiyah)
CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka pada akhir fase D , elemen tajwid, peserta didik mampu memahami hukum bacaan mad thabi’i, mad far’i, dan bacaan gharib agar dapat membiasakan membaca Al-Qur`an dengan baik dan benar.
Pada elemen Al-Qur’an (CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka), peserta didik mampu memahami arti dan isi kandungan ayat-ayat Al-Qur’an secara tekstual dan kontekstual tentang kekuasaan dan rahmat Allah Swt., sifat pemurah, optimis dan sabar, infak di jalan Allah Swt., kehidupan dunia yang sementara dan akhirat yang kekal, sikap peduli terhadap masyarakat dan lingkungannya, bersikap jujur dalam bemuamalah, semangat menuntut ilmu agar terwujud pribadi yang berakhlakul karimah, menghindari sifat sekularisme, hedonisme, dan korupsi yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka pada elemen hadis, peserta didik mampu memahami arti dan isi kandungan hadis secara tekstual dan kontekstual tentang kekuasaan dan rahmat Allah Swt., sifat pemurah, optimis dan sabar, infak di jalan Allah Swt., kehidupan dunia yang sementara dan akhirat yang kekal, sikap peduli terhadap masyarakat dan lingkungannya, bersikap jujur dalam bemuamalah, semangat menuntut ilmu agar terwujud pribadi yang berakhlakul karimah, menghindari sifat sekularisme, hedonisme, dan korupsi yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka per elemen
Elemen | CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka |
---|---|
Tajwid | Memahami hukum bacaan mad thabi’i, mad far’i, dan bacaan gharib agar dapat membiasakan membaca Al-Qur`an dengan baik dan benar, sebagai prasyarat membaca Al-Qur’an secara fasih. |
Al-Qur’an | Memahami arti dan isi kandungan ayat-ayat Al-Qur’an secara tekstual dan kontekstual tentang kekuasaan dan rahmat Allah Swt., sifat pemurah, optimis dan sabar, infak di jalan Allah Swt., kehidupan dunia yang sementara dan akhirat yang kekal, sikap peduli terhadap masyarakat dan lingkungannya, bersikap jujur dalam bemuamalah, semangat menuntut ilmu agar terwujud pribadi yang berakhlakul karimah, menghindari sifat sekularisme, hedonisme, dan korupsi yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. |
Hadis | Memahami arti dan isi kandungan hadis- hadis secara tekstual dan kontekstual tentang kekuasaan dan rahmat Allah Swt., sifat pemurah, optimis dan sabar, infak di jalan Allah Swt., kehidupan dunia yang sementara dan akhirat yang kekal, sikap peduli terhadap masyarakat dan lingkungannya, bersikap jujur dalam bemuamalah, semangat menuntut ilmu agar terwujud pribadi yang berakhlakul karimah, menghindari sifat sekularisme, hedonisme, dan korupsi yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. |
Download Naskah : CP Qur’an Hadis Tsanawiyah kurikulum merdeka
Sumber:
– KMA No. 450 Tahun 2024 Pedoman Implementasi Kurikulum Merdeka pada Madrasah
– SK Dirjen Pendidikan Islam No. 3302 Tahun 2024 CP PAI dan Bahasa Arab pada Madrasah
– Permendikbudristek No. 12 Tahun 2024 Kurikulum Merdeka pada PAUD dan Dasmen
– BSAKP No. 032 Tahun 2024 Capaian Pembelajaran Kurikulum Merdeka pada PAUD dan Dasmen
Belajar Online: MadrasahYunandra.com
Capaian Pembelajaran Kurikulum Merdeka
- CP Bahasa Arab MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024
- CP Ushul Fikih MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024
- CP Akhlak Tasawuf MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024
- CP Ilmu Kalam MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024
- CP Ilmu Hadits MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024
- CP Ilmu Tafsir MAPK Kurikulum Merdeka pada Madrasah 2024